ARN24.NEWS -- Dari segi head to head 5 duel termutakhir, AC Milan diunggulkan dengan catatan 3 kemenangan. Di sisi lain, Napoli baru 1 kali mengalahkan Rossoneri. Sementara 1 pertemuan sisanya berakhir dengan skor sama kuat untuk kedua kubu. Senin (30/10/2023) pukul 02.45 WIB, laga ini berlangsung di Stadio Diego Armando Maradona.
Bigmatch bakal tersaji di giornata ke-10 Liga Italia 2023-24 saat Napoli dan AC Milan saling beradu. Kedua kesebelasan diprediksi bakal mengincar kemenangan demi menjaga persaingan di papan atas klasemen Serie A 2023-24. AC Milan saat ini menempati peringkat ke-2 lewat koleksi 21 poin.
Rossoneri hanya terpaut 1 angka dari pemuncak tabel sementara sekaligus rival sekota, Inter Milan. Di sisi lain, Napoli mengintai di peringkat ke-4 dengan perolehan 17 poin. Meski akan bertindak sebagai tuan rumah, Napoli akan dibayangi dengan rapor buruk mereka kontra AC Milan. Musim lalu, saat Napoli keluar sebagai juara Serie A 2022-23, mereka bahkan tidak bisa menang kontra Rossoneri.
Sebaliknya, I Partenopei justru mengalami 2 kekalahan. Salah satu kekalahan itu ditelan Napoli di kandang. Tak tanggung-tanggung, Napoli dipermalukan Milan dengan skor 0-4. Jika ingin memperbaiki rekor itu, Napoli dituntut memburu hasil maksimal akhir pekan ini. Napoli berada dalam trek yang bagus untuk membalas kekalahan kontra Milan.
Pada 2 partai terakhir, I Partenopei berhasil mencatatkan kemenangan, yaitu atas Hellas Verona (1-3) di Liga Italia dan Union Berlin (0-1) di Liga Champions. Hasil berbeda justru dialami AC Milan. Rossoneri mengalami kekalahan beruntun dalam 2 laga termutakhir. Di giornata ke-9 Serie A, Milan dikalahkan Juventus 0-1. Rossoneri kemudian tumbang di UCL dari AC Milan 3-0.
Kekalahan beruntun AC Milan menghentikan rekor cleansheet mereka dalam 3 laga sebelumnya. Karena itu, Milan bakal dituntut untuk membenahi sektor pertahan mereka, di samping berkepentingan untuk mencuri poin dari markas Napoli.
Catatan ARN24.NEWS
Dua tim ini berada dalam form yang cukup bertolak belakang. Dalam dua laga terakhir di semua kompetisi, Napoli selalu menang. Sebaliknya, Milan selalu kalah tanpa bisa mencetak gol di dua laga terakhir mereka.
Napoli dan AC Milan kemungkinan akan memasang formasi identik 4-3-3. Napoli bakal memasang trisula Matteo Politano, Khvicha Kvaratskhelia, Giacomo Raspadori di lini depan. Tak ada nama Victor Osimhen yang masih dibekap cedera. Di kubu seberang, AC Milan dipastikan tidak akan diperkuat Malick Thiaw setelah diganjar kartu merah pekan lalu. Pada sektor depan depan, Milan bakal memasang Christian Pulišić, Olivier Giroud, dan Rafael Leão.
Napoli tanpa kemenangan dalam 3 laga terakhir vs Milan di semua kompetisi. Napoli sudah mencetak total 20 gol dan kebobolan 10 gol di Serie A musim ini. Laga-laga kandang Napoli di Serie A musim ini: 2-0 vs Sassuolo, 1-2 vs Lazio, 4-1 vs Udinese, 1-3 vs Fiorentina.
Milan sudah mencetak total 16 gol dan kebobolan 9 gol di Serie A musim ini. Milan cuma kebobolan total 2 gol dalam 5 laga terakhir di Serie A. Milan belum pernah gagal mencetak gol dalam laga-laga tandang di Serie A musim ini. Milan cuma menang 3 kali dalam 12 laga terakhir Napoli di semua kompetisi.
PERKIRAAN SUSUNAN PEMAIN:
Napoli (4-3-3): Meret; Di Lorenzo, Rrahmani, Natan, Mario Rui; Cajuste, Lobotka, Zielinski; Politano, Raspadori, Kvaratskhelia. (Pelatih: Rudi Garcia)
Napoli (4-3-3): Meret; Di Lorenzo, Rrahmani, Natan, Mario Rui; Cajuste, Lobotka, Zielinski; Politano, Raspadori, Kvaratskhelia. (Pelatih: Rudi Garcia)
AC Milan (4-3-3): Maignan; Calabria, Kalulu, Tomori, Hernandez; Musah, Adli, Reijnders; Pulisic, Giroud, Leao. (Pelatih: Stefano Pioli)
5 PERTEMUAN TERAKHIR:
19-04-2023 Napoli 1-1 Milan (Liga Champions)
13-04-2023 Milan 1-0 Napoli (Liga Champions)
03-04-2023 Napoli 0-4 Milan (Serie A)
19-09-2022 Milan 1-2 Napoli (Serie A)
07-03-2022 Napoli 0-1 Milan (Serie A).
5 LAGA TERAKHIR NAPOLI:
30-09-23 Lecce 0-4 Napoli (Serie A)
04-10-23 Napoli 2-3 Madrid (Liga Champions)
09-10-23 Napoli 1-3 Fiorentina (Serie A)
21-10-23 Verona 1-3 Napoli (Serie A)
25-10-23 Union Berlin 0-1 Napoli (Liga Champions).
30-09-23 Lecce 0-4 Napoli (Serie A)
04-10-23 Napoli 2-3 Madrid (Liga Champions)
09-10-23 Napoli 1-3 Fiorentina (Serie A)
21-10-23 Verona 1-3 Napoli (Serie A)
25-10-23 Union Berlin 0-1 Napoli (Liga Champions).
5 LAGA TERAKHIR AC MILAN:
30-09-23 Milan 2-0 Lazio (Serie A)
05-10-23 Dortmund 0-0 Milan (Liga Champions)
08-10-23 Genoa 0-1 Milan (Serie A)
23-10-23 Milan 0-1 Juventus (Serie A)
26-10-23 PSG 3-0 Milan (Liga Champions).
30-09-23 Milan 2-0 Lazio (Serie A)
05-10-23 Dortmund 0-0 Milan (Liga Champions)
08-10-23 Genoa 0-1 Milan (Serie A)
23-10-23 Milan 0-1 Juventus (Serie A)
26-10-23 PSG 3-0 Milan (Liga Champions).
STATISTIK:
NAPOLI Menang: 44%
Imbang: 28%
AC MILANG Menang: 28%
SKOR: 2 - 0 (0 : 1/4). (nt/sumber)
NAPOLI Menang: 44%
Imbang: 28%
AC MILANG Menang: 28%
SKOR: 2 - 0 (0 : 1/4). (nt/sumber)